Download Layout for Instagram Android Terbaru. Aplikais ini dibuat mempermudah Anda untuk menggabungkan foto. Dengan nama besar Instagram, Layout for Instagram memiliki fitur-fitur minimalis serta simpel sehingga sangat mudah digunakan.
Baca juga tips Instagram:
Cara Upload Foto di Instagram Lewat PC Komputer
Cara Download Foto Di Instagram Android, PC, iOS Mudah
Cara Download Video di Instagram Mudah
Apa saja fitur di Layout for Instagram Android?
Dikenalkan oleh Instagram pada 19 Mei 2015, aplikasi ini dapat memadukan hingga 9 buah foto sekaligus. Berikut fitur lengkap Layout for Instagram.
- Layout for Instagram Android dapat memadukan foto ulang hingga 9 foto sekaligus untuk membuat foto yang keren.
- Tersedia tab Wajah yang bisa kamu gunakan untuk secara cepat menemukan foto wajah seseorang.
- Lebih mudah memilih momen spesial dengan tab Photo Booth.
- Setelah selesai mengedit kamu bisa menyimpan hasil kolase foto, atau bisa juga langsung membagikannya ke Instagram, Facebook, dan jejaring sosial yang lain.
- Tersedia tab Terbaru untuk melihat foto kolase yang baru Anda pilih untuk dikolasekan/ digabungkan.
- Kamu juga bisa memadukan hasil kolase foto dengan filter efek Instagram atau pun aplikasi edit foto yang lain agar hasil foto lebih mengagumkan .
Download Layout for Instagram Android Terbaru
Untuk mendownload Layout for Instagram Android terbaru, kamu bisa langsung menuju ke Google Play Store di smartphone atau tabletmu. Atau kamu juga bisa mendownloadnya dengan mudah melalui link berikut ini.
Download Layout for Instagram Android Terbaru via Play Store
Download Layout for Instagram Android APK
Nama file: com.instagram.layout.apk
Versi Android Minimal: 4.1 atau lebih tinggi
MD5: 15fd83b709023a3fba165ab2fcc7696a
Cara membuat foto kolase atau Gabungan yang Menarik?
Untuk membuat kolase / gabungan yang menarik kamu harus jeli memilih momen. Jadi pastikan momen yang memiliki emosi yang kuat saja yang kamu masukkan ke dalam Layout for Instagram. Pastikan juga pencahayaan juga cukup.
Kamu juga bisa mengganti foto dengan pengaturan Ganti, merefleksikan foto dengan menekan Cermin, dan juga merotasi foto dengan menekan pengaturan Balikkan.
Oke semoga informasi tentang Download Layout for Instagram Android Terbaru untuk Kolase Foto bisa memberikan referensi aplikasi yang baru bagi kamu. Jangan lupa like, share dan juga tinggalkan komentar :)
The post Download Layout for Instagram Android Terbaru untuk Kolase Foto appeared first on UPSGADGET.
0 komentar:
Posting Komentar